4 Bacaan Doa Selamat dalam Berbagai Situasi dan Artinya

Berdoa untuk keselamatan merupakan salah satu hal yang dibudayakan dalam kehidupan bermasyarakat di Indonesia.
Bagi kaum Muslim, doa selamat kerap kali menjadi pegangan di tengah kesulitan. Bacaan doa selamat tidak hanya ditujukan untuk memohon perlindungan tetapi juga ungkapan syukur kepada Allah.
Termasuk sebagai doa sehari-hari, doa selamat diucapkan dalam momen penting di kehidupan sehari-hari, seperti memulai pekerjaan baru atau menghadapi cobaan.
Terdapat berbagai macam doa selamat yang bisa dibaca berkaitan dengan konteks kehidupan. Simak penjelasan terkait bacaaan dan artinya pada pembahasan di bawah ini.
Doa Selamat Dunia dan Akhirat
Dalam ajaran Islam, bacaan doa selamat dunia dan akhirat dapat diucapkan ketika seseorang mengharapkan keselamatan dalam menuntut ilmu, mencari rezeki, dan memohon rahmat dari Allah.
Bacaan doa selamat dunia dan akhirat bermacam-macam. Berikut versi singkatnya:
Selain bacaan singkat tersebut, terdapat versi lain yang lebih panjang. Bacaan doa selamat berikut lebih panjang dan lebih dikenal sebagai doa sapu jagat.
Doa Tolak Bala (Penangkal Bencana)
Keselamatan bisa juga diartikan sebagai terhindar dari bencana. Maka dari itu, doa tolak bala sering kali diucapkan ketika seorang umat Muslim mengharapkan keselamatan.
Berikut adalah bacaan yang kerap kali diucapkan untuk menghindarkan seseorang dari musibah:
Baca juga: 5 Doa Melancarkan Rezeki dan Usaha agar Mendapat Kemudahan
Doa Selamat dari Fitnah atau Keburukan
Mengharapkan keselamatan tidak hanya terbatas pada fisik, namun juga ketenangan jiwa. Untuk itu, doa selamat dari fitnah atau keburukan bisa menjadi pegangan hidup umat Muslim. Berikut lafaznya:
Doa Selamat untuk Orang Tua
Di samping mengharapkan keselamatan untuk diri sendiri, umat Muslim juga bisa membaca doa selamat yang ditujukan kepada orang tua.
Adapun bacaan doa selamat untuk orang tua yang berisi permohonan ampunan atas dosa-dosa mereka adalah sebagai berikut:
Itulah beberapa kumpulan bacaan doa selamat dan artinya yang dapat diamalkan dalam kehidupan sehari-hari oleh umat Muslim.
Menjamin keselamatan jiwa dan raga tentunya merupakan prioritas bagi semua orang tanpa terkecuali. Akan tetapi, doa yang diucapkan secara rutin harus diiringi dengan usaha nyata.
Bagi sahabat yang ingin menjamin keselamatan atau perlindungan aset, investasi emas bisa menjadi solusi. Agar prosesnya mudah, sahabat bisa menggunakan layanan Tabungan Emas.
Tanpa perlu menyimpan emas sendiri di rumah, Sahabat bisa mulai menabung emas di Pegadaian mulai dari Rp10 ribuan saja.
Emas yang ditabung bisa ditukar fisik dengan emas batangan 24 karat atau tukar dengan perhiasan. Jika membutuhkan dana cepat, sahabat pun juga bisa menggadaikan Tabungan Emas kapan saja.
Transaksi bisa dilakukan dengan mudah melalui aplikasi Pegadaian Digital atau di kantor cabang Pegadaian terdekat.
Untuk mengetahui harga beli dan jual emas, sahabat bisa mencoba Simulasi Tabungan Emas yang praktis.
Nah, tunggu apa lagi? Yuk, mulai menabung emas di Pegadaian untuk menjamin keamanan keuangan untuk sekarang dan di masa depan!
Baca juga: 6 Bacaan Doa untuk Kedua Orang Tua Beserta Keutamaannya
Artikel Lainnya

Inspirasi
5 Fungsi Pegadaian dan Manfaatnya bagi Masyarakat!
Manfaat gadai dapat dirasakan ketika membutuhkan pendapatan tambahan selain dari pekerjaan sampingan. Simak selengkapnya di sini.

Inspirasi
Kabar Gembira! Kini Airport Lounge Hadir untuk Nasabah Pegadaian
Program Airport Lounge dari Tabungan Emas Pegadaian memberikan kenyamanan perjalanan udara dengan pelayanan eksklusif. Simak informasinya di sini!

Inspirasi
Jangan BAPER, Ini 5 Tradisi Perayaan Hari Kemerdekaan di Indonesia
Setiap 17 Agustus, seluruh rakyat Indonesia akan merayakan sebuah momen bersejarah, yaitu hari Kemerdekaan Republik Indonesia. Untuk memeriahkan perayaan tersebut, ada berbagai tradisi yang biasa dilakukan. Tujuannya tak lain adalah sebagai ucapan syukur, ungkapan kebahagiaan, serta simbol kebersamaan. Tradisi-tradisi ini sudah berlangsung sekian lama. Jangan baper, tidak afdal rasanya jika perayaan hari kemerdekaan dilangsungkan tanpa […]